Karhutla Kembali Terjadi Di Tanjabbarat

Karhutla Kembali Terjadi Di Tanjabbarat


Tanjabbarat,liputanjambi.id-Dikabarkan terjadi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di wilayah Kecamatan Betara,Selasa (13/9/22).

Menurut informasi dari kepala Badan penanggulangan bencana daerah (BPBD) Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Zulfikri mengatakan lokasi Karhutlah berada di Betara 10 Kecamatan Betara.

Zulfikri juga mengatakan saat ini pemadaman masih berlangsung hingga malam ini oleh BPBD Manggala Agni TNi Polri dan RPK WKS,"katanya.

Lebih lanjut dijelaskan Zulfikri, Karhutlah Diketahui oleh posko lapangan pengendalian karhutla BPBD Tanjab Barat di muntialo sekitar pukul 16.00 WIB.

Lanjutnya Karhutlah tersebut sudah di koordinasi dengan sub satgas bandara Jambi, jika besik api belum padam akan segera dilakukan Water Boombing,"tuturnya saat dikonfirmasi melalui via WhatsApp.

Sampai saat ini Belum diketahui pasti terjadi Karhutlah tersebut.(CR7)